Kategori: Home | Informasi | Gunung Sahari | Sunter | Taman Modern | Puri Garden | Cikarang | |

TERAPI LUMBA-LUMBA UNTUK ANAK AUTIS

Benarkah terapi lumba2 bisa menyembuhkan anak autis ?
Pertanyaan diatas banyak sekali masuk ke website kami akhir2 ini.
Jawaban pertanyaan diatas adalah : hal tersebut masih harus mendapatkan penelitian,
oleh karena sampai saat ini belum terbukti.
Autisme mempunyai penyebab yang luar biasa rumit dan multifaktorial, sehingga rasanya tidak mungkin disembuhkan hanya dengan berenang dengan dolphin.
2 Tahun yang lalu pernah ada tulisan mengenai "dolphin therapy" di website ini.
Baiklah dibawah ini kami akan muat kembali tulisan ini untuk dibaca dan dimengerti.
baca lebih lanjut : http://www.autisme.or.id/berita/article.php?article_id=83

http://www.autisme.or.id/berita/article.php?article_id=83

0 komentar:

Posting Komentar